tongkat narsis
Tongsis adalah kependekan dari tongkat narsis yang biasa di gunakan untuk kamera digital dan handphone. Tongsis berupa tongkat panjang yang memudahkan orang untuk memotret dirinya sendiri tanpa bantuan orang lain. Dengan menggunakan piranti monopad yang di gabungkan dengan tripod mobile sehingga mudah dalam pemotretan.
Belakangan ini tongsis kian marak di gunakan oleh kaum mudah ataupun tua yang suka narsis dan eksis dalam pemotretan. Dengan adanya tongsis ini memudahkan bagi pecinta foto untuk memotret.
Jual tongsis
Sudah banyak toko-toko menjual berbagai macam aksesoris kamera terutama tongsis. Tongsis bisa anda temukan di toko-toko pusat perbelanjaan yang ada di kota anda.